Minggu, 09 Maret 2014
Insyaallah Ujian Sekolah akan dilaksanakan bulan April 2014. Khusus Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam dengan menggunakan istilah Ujian Sekolah Berstandar Nasional (USBN) Pendidikan Agama Islam. Soal terdiri dari dua Paket, Paket A dan Paket B Untuk membantu peserta didik dalam menempuh Ujian tersebut, berikut saya posting soal-soal USBN Pendidikan Agama Islam yang bisa dikerjakan secara online sebagai latihan.
Dari 50 soal yang ada, anda saya beri kesempatan mengerjakan 25 soal saja. Soal terdiri dari soal pilihan ganda yang saya acak dari 50 soal tersebut.